Penutupan Kegiatan Pelatihan Otomotif Bagi Penyandang Disabilitas
Keterbatasan fisik bukan alasan untuk tidak bisa berdaya Bagi penyandang disabilitas di Kabupaten Musi Banyuasin.
Sehubungan Dengan Telah Diadakannya Kegiatan Pemberian Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual dan Sosial Berupa Pelatihan Otomotif Bagi Penyandang Disablitas Pada Tanggal 3 Juli - 13 Juli Pada Unit Pelaksana Teknis Loka Bina Karya Dinas Sosial Kabupaten Musi Banyuasin.
Dalam Kata Sambutannya Kadinsos Muba Ardiansyah, SE,MM Menyampaikan Tujuan kegiatannya ini meningkatkan kompetensi dan untuk membuka peluang lapangan pekerjaan bagi teman-teman disabilitas.
Semoga kegiatan ini bisa bermanfaat dalam mengurangi angka pengganguran dan mengentaskan kemiskinan di Musi Banyuasin.
#Dinsoshadir
#PelatihanOtomotif
#Disblilitas